
Pemkab Kukar Berkomitmen Perkuat Data Desa Presisi untuk Pembangunan yang Tepat Sasaran
ayobaca.co, TENGGARONG – Pemerintah Kabupaten Kutai Kartanegara (Kukar) melaksanakan upaya signifikan dalam memperkuat kualitas pembangunan melalui Program Data Desa/Kelurahan Presisi. Program ini bertujuan untuk memperoleh data yang lebih komprehensif terkait kondisi sosial, ekonomi, dan infrastruktur di setiap desa, yang nantinya dapat dijadikan dasar dalam perencanaan pembangunan yang lebih akurat dan tepat sasaran. Pada Kamis (14/11/2024),…