
Mangkurawang Siap Teruskan Perjuangan Melawan Banjir dengan Pemekaran Wilayah
ayobaca.co, TENGGARONG – Pemekaran Kelurahan Mangkurawang, yang direncanakan berlangsung tahun depan, bukan hanya menjadi langkah administratif. Pemekaran ini menjadi harapan baru untuk mengatasi masalah banjir yang kerap mengganggu masyarakat di sepanjang bantaran sungai. Dengan pembagian wilayah, setiap daerah dapat lebih fokus dalam menangani masalah banjir dan meningkatkan kualitas hidup warga. Lurah Mangkurawang, Ardianysah, menegaskan bahwa…