
Diskop UKM Kukar Perketat Pengawasan Demi Koperasi yang Sehat dan Transparan
ayoabaca.co, Tenggarong – Pemerintah Kabupaten Kutai Kartanegara melalui Dinas Koperasi dan UKM (Diskop UKM) memperkuat pengawasan terhadap koperasi di wilayahnya. Langkah ini bertujuan memastikan tata kelola koperasi berjalan sehat dan transparan. Plt Kepala Diskop UKM Kukar, Thaufiq Zulfian Noor, menegaskan komitmennya untuk mengawal koperasi agar sesuai prinsip yang berlaku. Pengawasan ini mencakup pembentukan koperasi, verifikasi…