Kota Bangun Darat Kembangkan Wisata Budaya Kedang Ipil dengan Perbaikan Infrastruktur Jalan

ayobaca.co, TENGGARONG – Kecamatan Kota Bangun Darat, Kabupaten Kutai Kartanegara (Kukar), tengah berupaya menjadikan sektor pariwisata sebagai pendorong utama ekonomi daerah. Salah satu fokus utama adalah peningkatan aksesibilitas menuju Desa Kedang Ipil, yang dikenal dengan kekayaan budaya dan tradisi yang unik serta berpotensi besar untuk dikembangkan sebagai destinasi wisata budaya unggulan. Camat Kota Bangun Darat,…

Read More

Kota Bangun Darat Percepat Pembangunan Infrastruktur untuk Dorong Pertumbuhan Ekonomi Daerah

ayobaca.co, TENGGARONG – Kecamatan Kota Bangun Darat, Kabupaten Kutai Kartanegara (Kukar), tengah memfokuskan perhatian pada pembangunan infrastruktur untuk meningkatkan aksesibilitas dan pelayanan publik. Dua proyek penting yang sedang berjalan adalah pembangunan jalan poros antar desa dan pembangunan kantor kecamatan yang baru, yang diharapkan dapat mempercepat proses pelayanan kepada masyarakat. Camat Kota Bangun Darat, Zulkifli, mengungkapkan…

Read More

Anggana Kembangkan UMKM Berbasis Kelapa, Fokus Ekspor dan Pemberdayaan Ekonomi Lokal

ayobaca.co, TENGGARONG – Kecamatan Anggana, Kabupaten Kutai Kartanegara (Kukar), terus mendorong perekonomian melalui pemanfaatan potensi alam kelapa yang melimpah di wilayah ini. Dengan luas wilayah mencapai 1.700 km², Anggana tengah membangun sektor Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) berbasis kelapa untuk meningkatkan perekonomian lokal dan menembus pasar ekspor. Camat Anggana, Rendra Abadi, menyatakan bahwa kelapa…

Read More

Tenggarong Seberang Luncurkan Inovasi untuk Meningkatkan Kesejahteraan Petani

ayobaca.co, TENGGARONG – Pemerintah Kecamatan Tenggarong Seberang, Kabupaten Kutai Kartanegara (Kukar), terus berupaya untuk meningkatkan kesejahteraan petani di wilayahnya dengan menghadirkan berbagai inovasi dan kebijakan yang lebih ramah terhadap sektor pertanian. Camat Tenggarong Seberang, Tego Yuwono, menegaskan bahwa sektor pertanian sangat vital bagi perekonomian lokal, dan untuk itu berbagai langkah strategis terus digalakkan. Tego menjelaskan…

Read More

Agrowisata Swargo Tani di Desa Tani Bakti Menjadi Daya Tarik Baru Wisata Alam

ayobaca.co, TENGGARONG – Agrowisata Swargo Tani yang berada di Desa Tani Bakti, Kecamatan Loa Janan, Kutai Kartanegara kini menjadi destinasi wisata andalan dengan pemandangan alam yang memukau. Dengan memanfaatkan lahan seluas 5 hektar, agrowisata ini menawarkan berbagai fasilitas, mulai dari kebun buah, sayuran, hingga bunga-bunga yang memikat, yang semuanya ditata dengan sangat menarik. Kepala Desa…

Read More

Desa Loa Pari Perkuat Ketahanan Pangan dengan Fokus pada Irigasi dan Revitalisasi Pertanian

ayobaca.co, TENGGARONG – Desa Loa Pari, yang terletak di tepi Sungai Mahakam, menghadapi masalah serius terkait ketahanan pangan. Setiap tahun, banjir akibat meluapnya Sungai Mahakam mengancam lahan pertanian dan perikanan, dua sektor vital yang menjadi sumber kehidupan masyarakat desa. Untuk itu, Pemerintah Desa Loa Pari berinisiatif memperbaiki sistem irigasi dan mengatasi masalah banjir. Kepala Desa…

Read More

Diskop Ukm Kukar Terus Dorong UMKM Atasi Kemiskinan Lewat Program Pemberdayaan

ayobaca.co, Tenggarong – Pemerintah Kabupaten Kutai Kartanegara (Pemkab Kukar) terus mendorong pemberdayaan masyarakat melalui kolaborasi bersama pelaku Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM). Upaya ini menjadi bagian dari strategi pengentasan kemiskinan di wilayah tersebut. Plt Kepala Dinas Koperasi dan UKM Kukar, Thaufiq Zulfian Noor, menjelaskan bahwa pertumbuhan UMKM berpotensi besar meningkatkan kesejahteraan masyarakat. Namun, hingga…

Read More

UMKM Kukar Didorong Naik Kelas dengan Dukungan Pemerintah

ayobaca.co, Kutai Kartanegara – Pemerintah Kabupaten Kutai Kartanegara (Kukar) terus berupaya meningkatkan kualitas dan daya saing UMKM lokal. Melalui Dinas Koperasi dan UKM, berbagai fasilitas diberikan guna mendukung kemajuan pelaku UMKM di daerah tersebut. Plt Kepala Dinas Koperasi dan UKM Kukar, Thaufiq Zulfian Noor, menegaskan pentingnya pengurusan izin usaha dan sertifikasi halal bagi produk UMKM…

Read More

Koperasi Kukar Didorong Kembangkan Usaha Baru untuk Kesejahteraan

ayobaca.co, Kutai Kartanegara – Dinas Koperasi dan Usaha Kecil Menengah (Diskop-UKM) Kutai Kartanegara (Kukar) mendorong koperasi untuk mengembangkan jenis usaha baru. Pelaksana Tugas (Plt) Kepala Diskop-UKM Kukar, Thaufiq Zulfian Noor, menekankan pentingnya koperasi mengambil peluang usaha yang tersedia. Ia menyebutkan bahwa koperasi memiliki fleksibilitas untuk menambah Klasifikasi Baku Lapangan Usaha Indonesia (KBLI) sesuai dengan regulasi…

Read More

Koperasi di Kukar Diminta Tingkatkan Kompetensi demi Sejahterakan Anggota

ayobaca.co, Kutai Kartanegara – Koperasi memiliki peran penting dalam meningkatkan kesejahteraan masyarakat, terutama anggotanya. Namun, pengelolaan koperasi di Kabupaten Kutai Kartanegara (Kukar) dinilai masih menghadapi sejumlah tantangan yang memerlukan perhatian serius. Plt Kepala Diskop-UKM Kukar, Thaufiq Zulfian Noor, menekankan pentingnya koperasi sebagai sarana untuk menyejahterakan masyarakat. Ia mengingatkan bahwa manfaat koperasi hanya bisa dirasakan oleh…

Read More