WhatsApp Image 2025-02-16 at 10.41.58

Bupati Kukar Apresiasi Penyelenggaraan HERO 2025 yang Sukses Menghadirkan 500 Lebih Peserta.

Portalraya.com, KUKAR – Hard Enduro Borneo (HERO) 2025 sukses digelar pada Sabtu pagi, 15 Februari 2025 di Loa Tebu, Kutai Kartanegara (Kukar). Ajang balap motor trail bergengsi ini menampilkan 2 agenda utama, yaitu Race Enduro dengan sistem penyisihan dan final serta Adventure/Trabas yang menguji ketangguhan peserta melalui rute ekstrem di kawasan Loa Tebu dan sekitarnya….

Read More
WhatsApp Image 2025-02-15 at 20.08.46

Program Kukar Berkah 2025: Pemkab Kukar Berfokus pada Kesejahteraan Guru Mengaji dan Penggali Kubur untuk Meningkatkan Kualitas Hidup Masyarakat.

Portalraya.com, KUKAR – Pemerintahan Kabupaten (Pemkab) Kutai Kartanegara (Kukar) terus berkomitmen dalam rangka meningkatkan kesejahteraan masyarakatnya. Tak terkecuali dalam bidang keagamaan. Kepala Bagian (Kabag) Kesejahteraan Rakyat (Kesra) Sekretariat Kabupaten (Setkab) Kukar, Dendy Irwan Fahriza mengatakan bahwa program Kukar Berkah yang tertuang di dalam RPJMD Kukar Idaman dipastikan akan kembali dilaksanakan di tahun 2025 ini. “Sudah…

Read More
WhatsApp Image 2025-02-15 at 20.08.06

Pemkab Kukar Kembangkan Potensi Wisata Pantai Kersik.

Portalraya.com, KUKAR – Pantai Biru Kersik yang terletak di Desa Kersik, Kecamatan Marangkayu, Kabupaten Kutai Kartanegara, terus berkembang menjadi salah satu destinasi wisata yang semakin populer di Kalimantan Timur. Camat Marangkayu, Ambo Dalle, mengungkapkan rasa syukurnya atas dukungan yang diberikan oleh Dinas Pariwisata Kukar maupun Provinsi Kaltim. “Alhamdulillah, Pantai Kresik selalu mendapatkan support baik dari…

Read More
IMG-20230331-WA0023

Transformasi Ekonomi untuk Indonesia Emas 2045

Oleh : M. Dudi Hari Saputra, MA. Portalraya.com – (Ketua Pemuda Tani Indonesia – Kutai Kartanegara).Belajar dari kondisi ekonomi tahun 2016 di mana pertumbuhan ekonomi nasional mengalami kontraksi sedikit yang mengakibatkan defisit anggaran, penurunan harga komoditas minyak-gas dan pertambangan-mineral menyebabkan provinsi yang tergantung pada sumber daya alam memberikan dampak yang cukup keras untuk mengurangi pendapatan…

Read More
IMG-20250214-WA0090

Bankaltimtara Raih Lima Penghargaan Bergengsi di Starting Year Forum 2025.

Portalraya.com,SAMARINDA – Kepercayaan adalah fondasi utamadalam membangun hubungan yang kuat dengan masyarakat. Prinsip inilah yang terus dipegang teguh oleh PT Bank Pembangunan Daerah Kalimantan Timur dan Kalimantan Utara (Bankaltimtara) hingga mengantarkannya meraih sejumlah penghargaan bergengsi. Dalam ajang Starting Year Forum 2025 yang diselenggarakan oleh Majalah Infobank di Grand Ballroom Hotel Shangri-La, Jakarta, baru-baru ini. Di…

Read More
WhatsApp Image 2025-02-15 at 20.09.16

Pemkab Kukar Siapkan Infrastruktur Kesehatan yang Lebih Baik di Muara Badak.

Portalraya.com, KUKAR – Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Kutai Kartanegara, Sunggono, mengungkapkan perkembangan terbaru terkait pembangunan rumah sakit di Kecamatan Muara Badak yang direncanakan beroperasi pada tahun 2025. “Pembangunan rumah sakit ini sudah selesai pada tahun 2024, dan mulai beroperasi pada tahun 2025 saat ini,” ujar Sunggono, pada Jum’at (14/2/2025). Pemerintah Kabupaten Kutai Kartanegara juga telah…

Read More
WhatsApp Image 2025-02-15 at 20.09.14

DPMD Kukar Membuka Kesempatan bagi Masyarakat untuk Menjadi Tenaga Pendamping Desa dan Kelurahan melalui Rekrutmen Pendekar Idaman 2025.

Portalraya.com, KUKAR – Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (DPMD) Kabupaten Kutai Kartanegara, Arianto mengatakan akan kembali membuka rekrutmen Pendekar Idaman di tahun 2025 ini. “Pada tahun 2025 ini kami kembali membuka rekrutmen pendekar idaman,” ucapnya, pada Jum’at (14/2/2024). Ia menjelaskan bahwa rekrutmen ini kembali dibuka bertujuan untuk menambah tenaga pendamping kecamatan dan desa atau…

Read More
WhatsApp Image 2025-02-14 at 16.29.08

Pemkab Kukar Berupaya Mengatasi Stunting dengan Edukasi dan Penanganan yang Tepat.

Portalraya.com, KUKAR – Pemerintah Kabupaten Kutai Kartanegara (Kukar) terus berupaya mengatasi permasalahan stunting yang masih menjadi perhatian serius. Sekretaris Daerah (Sekda) Kukar, Sunggono menjelaskan bahwa perhatian terhadap calon pengantin dan ibu hamil sangat penting dalam mencegah kasus stunting. Dengan target tidak ada lagi kasus stunting baru, pemerintah Kabupaten Kukar berfokus pada pencegahan stunting melalui pengoptimalan…

Read More
WhatsApp Image 2025-02-14 at 16.29.07

Camat Marangkayu Apresiasi Pembangunan Bendungan yang Diharapkan Meningkatkan Kesejahteraan Warga.

Portalraya.com, KUKAR – Camat Marangkayu, Kabupaten Kutai Kartanegara (Kukar), Ambo Dalle, menyampaikan rasa bangganya terhadap pembangunan bendungan yang sedang berlangsung di wilayah tersebut. “Kami sangat bangga memiliki proyek besar seperti bendungan ini, yang tentu akan memberikan dampak positif jangka panjang untuk daerah kami,” ujar Ambo Dalle, saat diwawancarai via telepon WhatsApp pada Jum’at (14/2/2025). Menurutnya,…

Read More
WhatsApp Image 2025-02-14 at 16.19.01

Pemkab Kukar Terapkan Efisiensi Anggaran 2025, Fokus pada Penghematan dan Optimalisasi Pengelolaan Keuangan.

Portalraya.com, KUKAR – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Kutai Kartanegara (Kukar) telah menindaklanjuti Instruksi Presiden (Inpres) Nomor 1 Tahun 2025. Kebijakan baru ini mengatur adanya efisiensi belanja terhadap APBN dan APBD Tahun Anggaran 2025. Melalui instruksi ini, pemerintah menargetkan adanya penghematan anggaran sebesar Rp306,7 Triliun. Dengan memangkas anggaran Kementerian/Lembaga (K/L) sebesar Rp256,1 triliun serta alokasi Transfer ke…

Read More