
Diskominfo Kukar Dorong Desa Terapkan Keterbukaan Informasi Publik
ayobaca.co, TENGGARONG – Dalam rangka meningkatkan transparansi di tingkat desa, Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Kutai Kartanegara (Kukar) menyelenggarakan sosialisasi keterbukaan informasi publik bagi perangkat desa se-Kukar, Kamis (7/11/2024) di Ruang Serbaguna Kantor Bappeda Kukar. Kegiatan ini bertujuan untuk mendorong pemahaman mengenai pengelolaan informasi yang transparan dan akuntabel. Plt. Kadis Kominfo Kukar, Solihin, dalam sambutannya…