Pemkab Kukar Berkomitmen Dukung Program Pemerintah Pusat

ayobaca.co, TENGGARONG – Pemerintah Kabupaten Kutai Kartanegara (Pemkab Kukar) menyatakan kesiapannya untuk mendukung kebijakan dan program-program Pemerintah Pusat dalam mewujudkan Visi Indonesia Maju menuju Indonesia Emas 2045. Hal ini disampaikan oleh Penjabat Sementara (Pjs) Bupati Kukar, Bambang Arwanto, dalam wawancara usai mengikuti Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) Pemerintah Pusat dan Pemerintah Daerah yang digelar di Sentul…

Read More

Pempek GNB : Dari Hobi Memasak Menjadi Bisnis Kuliner Sukses di Tenggarong

ayobaca.co, Kukar – Norkan, pemilik Pempek GNB, memulai usahanya dari kecintaan mendalam terhadap dunia kuliner. Bermula dari hobi membuat pempek untuk konsumsi pribadi, kini bisnisnya berkembang pesat dan menjadi salah satu pilihan kuliner favorit yang bisa ditemui di pasar malam dan berbagai event di Tenggarong. Norkan menceritakan bahwa dirinya selalu memiliki ketertarikan di bidang kuliner,…

Read More

Odah Temu : Jamu Modern yang Menjadi Tren Kuliner Dunia dari Tenggarong

ayobaca.co, Kukar – Odah Temu, sebuah usaha jamu kekinian yang digagas oleh Rizka Junita, kini berhasil mencuri perhatian pecinta kuliner di Tenggarong dan sekitarnya. Dengan menyajikan jamu yang tidak hanya sehat tetapi juga enak, Odah Temu mengubah pandangan masyarakat tentang jamu yang selama ini dianggap kuno dan pahit. Rizka, yang sejak lama menyukai jamu, merasa…

Read More

Tahu Gejrot Om Day : Cita Rasa Khas yang Memikat di Tenggarong

ayobaca.co, Kukar – Tahu Gejrot Om Day, bisnis kuliner yang kini mulai digemari masyarakat Tenggarong, menghadirkan cita rasa unik yang memikat. Didirikan oleh Yuliani, usaha ini bukan hanya mengandalkan rasa lezat, tetapi juga membawa warisan resep dari orang tuanya yang telah lama berpengalaman di dunia UMKM. Tahu Gejrot Om Day menjadi pilihan favorit di berbagai…

Read More

Plt Camat Kembang Janggut Beri Dukungan Penuh untuk Normalisasi Sungai Belayan

ayobaca.co, TENGGARONG – Penanganan banjir tahunan yang terjadi di sepanjang aliran Sungai Belayan kini mendapat perhatian lebih serius dari pemerintah daerah. Plt Camat Kembang Janggut, Suhartono, telah menyatakan dukungan penuh terhadap rencana normalisasi Sungai Belayan oleh BPBD Kutai Kartanegara (Kukar). Langkah ini dianggap sebagai solusi utama untuk mengatasi banjir yang sering merendam rumah dan lahan…

Read More

Normalisasi Sungai Belayan, Harapan Baru Warga Long Beleh Modang

ayobaca.co, TENGGARONG – Rencana normalisasi Sungai Belayan membawa harapan besar bagi warga Kecamatan Kembang Janggut, Kutai Kartanegara (Kukar). Plt Kepala Desa Long Beleh Modang, Jeky Iskandar, menyampaikan bahwa langkah ini telah lama dinantikan oleh warga setempat. “Ini adalah kabar baik yang sudah lama kami nantikan. Selain mengatasi banjir, normalisasi sungai ini akan memberikan dampak positif…

Read More

Gotong Royong Normalisasi Sungai Belayan Diapresiasi BWS Kalimantan IV

ayobaca.co, TENGGARONG – Upaya Pemerintah Kabupaten Kutai Kartanegara (Kukar) dalam menangani banjir tahunan di sepanjang Sungai Belayan melalui gotong royong normalisasi sungai mendapat apresiasi dari Balai Wilayah Sungai (BWS) Kalimantan IV. Langkah ini disambut positif oleh masyarakat setempat dan BWS Kalimantan IV. Kepala Pelaksana (Kalak) Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kukar, Setianto Nugroho Aji, menyatakan…

Read More

Pemkab Kukar Raih Penghargaan Terbaik I TP2DD 2024 Wilayah Kalimantan

ayobaca.co, SURABAYA – Pemerintah Kabupaten Kutai Kartanegara (Kukar) berhasil meraih penghargaan Terbaik I dalam ajang Championship Tim Percepatan dan Perluasan Digitalisasi Daerah (TP2DD) 2024 wilayah Kalimantan. Penghargaan ini diberikan dalam acara Rapat Koordinasi (Rakor) Pusat dan Daerah TP2DD 2024 di Dyandra Convention Center, Surabaya, pada Kamis (7/11). Penghargaan ini mencerminkan kemajuan signifikan dalam upaya digitalisasi…

Read More

Disdukcapil Kukar Berkomitmen Dukung Rakornas Dukcapil

ayobaca.co, TENGGARONG – Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Disdukcapil) Kabupaten Kutai Kartanegara (Kukar) siap mendukung penuh hasil dari Rapat Koordinasi Nasional II (Rakornas II) Dukcapil yang diselenggarakan di Ballroom Rinjani, Hotel Raya Lombok Mataram pada 6 November 2024. Acara yang dihadiri oleh berbagai jajaran Dukcapil dari pusat dan daerah ini bertujuan untuk menyamakan persepsi dan…

Read More

Pjs Ketua TP-PKK Kukar Resmikan Rakor PKK 2024

  ayobaca.co, TENGGARONG – Penjabat Sementara (Pjs) Ketua Tim Penggerak Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga (TP-PKK) Kabupaten Kutai Kartanegara (Kukar), dr Eryariyatin Bambang Arwanto, resmi membuka Rapat Koordinasi (Rakor) TP-PKK tingkat Kabupaten Kukar tahun 2024 yang diselenggarakan di Hotel Grand Elty Tenggarong, Rabu (6/11/2024). Rakor yang akan berlangsung hingga 8 November 2024 ini mengusung tema “Kader PKK…

Read More