Plt Kepala Diskop UKM Kukar Janji Tingkatkan Program Pendampingan UMKM

ayobaca.co, Tenggarong– Pemerintah Kabupaten Kutai Kartanegara (Kukar) melalui Dinas Koperasi dan Usaha Kecil Menengah (Diskop UKM) terus berkomitmen mendukung pelaku UMKM di daerah tersebut. Plt Kepala Diskop UKM Kukar, Thaufiq Zulfian Noor, menegaskan bahwa pihaknya akan terus mengembangkan dan mengevaluasi program-program yang telah dijalankan untuk mendukung keberlanjutan ekonomi lokal. Diskop UKM Kukar memiliki fokus utama…

Read More

Diskop UKM Kukar Arahkan UMKM Ikuti Langkah Mudah Dapatkan Sertifikat Halal

ayobaca.co, Tenggarong – Dinas Koperasi dan Usaha Kecil Menengah (Diskop UKM) Kabupaten Kutai Kartanegara (Kukar) memberikan panduan jelas bagi UMKM yang ingin memperoleh sertifikasi halal. Proses ini dimulai dengan langkah mudah seperti mendapatkan izin dan mendaftar melalui aplikasi Sistem Informasi Halal (SiHalal). Fathul Alamin, Kepala Bidang Pemberdayaan Usaha Mikro Diskop UKM Kukar, menjelaskan alur pengajuan…

Read More

Pedagang UMKM di Kukar Diharapkan Gunakan Meja dan Kursi untuk Kenyamanan Pengunjung

ayobaca.co, Tenggarong – Dinas Koperasi dan Usaha Kecil Menengah (Diskop UKM) Kabupaten Kutai Kartanegara (Kukar) terus berupaya mendukung pelaku UMKM agar lebih mandiri. Salah satunya melalui penataan area usaha di Jalan Kartanegara. Kepala Bidang Pemberdayaan Usaha Mikro Diskop UKM Kukar, Fathul Alamin, menjelaskan bahwa pedagang yang mengikuti aturan penataan dipastikan tetap dapat berjualan di lokasi…

Read More

Diskop UKM Kukar Perketat Pengawasan Demi Koperasi yang Sehat dan Transparan

ayoabaca.co, Tenggarong – Pemerintah Kabupaten Kutai Kartanegara melalui Dinas Koperasi dan UKM (Diskop UKM) memperkuat pengawasan terhadap koperasi di wilayahnya. Langkah ini bertujuan memastikan tata kelola koperasi berjalan sehat dan transparan. Plt Kepala Diskop UKM Kukar, Thaufiq Zulfian Noor, menegaskan komitmennya untuk mengawal koperasi agar sesuai prinsip yang berlaku. Pengawasan ini mencakup pembentukan koperasi, verifikasi…

Read More

Diskop Ukm Kukar Terus Dorong UMKM Atasi Kemiskinan Lewat Program Pemberdayaan

ayobaca.co, Tenggarong – Pemerintah Kabupaten Kutai Kartanegara (Pemkab Kukar) terus mendorong pemberdayaan masyarakat melalui kolaborasi bersama pelaku Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM). Upaya ini menjadi bagian dari strategi pengentasan kemiskinan di wilayah tersebut. Plt Kepala Dinas Koperasi dan UKM Kukar, Thaufiq Zulfian Noor, menjelaskan bahwa pertumbuhan UMKM berpotensi besar meningkatkan kesejahteraan masyarakat. Namun, hingga…

Read More

UMKM Kukar Didorong Naik Kelas dengan Dukungan Pemerintah

ayobaca.co, Kutai Kartanegara – Pemerintah Kabupaten Kutai Kartanegara (Kukar) terus berupaya meningkatkan kualitas dan daya saing UMKM lokal. Melalui Dinas Koperasi dan UKM, berbagai fasilitas diberikan guna mendukung kemajuan pelaku UMKM di daerah tersebut. Plt Kepala Dinas Koperasi dan UKM Kukar, Thaufiq Zulfian Noor, menegaskan pentingnya pengurusan izin usaha dan sertifikasi halal bagi produk UMKM…

Read More

Koperasi Kukar Didorong Kembangkan Usaha Baru untuk Kesejahteraan

ayobaca.co, Kutai Kartanegara – Dinas Koperasi dan Usaha Kecil Menengah (Diskop-UKM) Kutai Kartanegara (Kukar) mendorong koperasi untuk mengembangkan jenis usaha baru. Pelaksana Tugas (Plt) Kepala Diskop-UKM Kukar, Thaufiq Zulfian Noor, menekankan pentingnya koperasi mengambil peluang usaha yang tersedia. Ia menyebutkan bahwa koperasi memiliki fleksibilitas untuk menambah Klasifikasi Baku Lapangan Usaha Indonesia (KBLI) sesuai dengan regulasi…

Read More

Koperasi di Kukar Diminta Tingkatkan Kompetensi demi Sejahterakan Anggota

ayobaca.co, Kutai Kartanegara – Koperasi memiliki peran penting dalam meningkatkan kesejahteraan masyarakat, terutama anggotanya. Namun, pengelolaan koperasi di Kabupaten Kutai Kartanegara (Kukar) dinilai masih menghadapi sejumlah tantangan yang memerlukan perhatian serius. Plt Kepala Diskop-UKM Kukar, Thaufiq Zulfian Noor, menekankan pentingnya koperasi sebagai sarana untuk menyejahterakan masyarakat. Ia mengingatkan bahwa manfaat koperasi hanya bisa dirasakan oleh…

Read More

Kesabaran dan Integritas Jadi Kunci Keberhasilan Koperasi di Kukar

ayobaca.co, Kutai Kartanegara – Pengelolaan koperasi membutuhkan kesabaran tinggi untuk menjaga keberlangsungan organisasi. Hal ini diungkapkan Plt Kepala Diskop UKM Kutai Kartanegara (Kukar), Thaufiq Zulfian Noor, pada kegiatan pembinaan koperasi baru-baru ini. Thaufiq menekankan bahwa koperasi mengelola kepentingan banyak orang, sehingga tanpa kesabaran, masalah internal dan eksternal dapat muncul dan berujung pada kehancuran. “Koperasi ini…

Read More

Koperasi di Kukar Dipacu Jadi Teladan Taat Pajak

ayobaca.co, Kutai Kartanegara – Dinas Koperasi dan UKM (Diskop UKM) Kabupaten Kutai Kartanegara (Kukar) terus memberikan perhatian serius terhadap pembinaan koperasi di wilayah ini. Fokus utama adalah memastikan seluruh koperasi memahami dan memenuhi kewajiban perpajakan. Pelaksana Tugas (Plt) Kepala Diskop UKM Kukar, Thaufiq Zulfian Noor, menyatakan pihaknya rutin memberikan pelatihan, pendampingan, dan fasilitasi kepada koperasi….

Read More