
Peristiwa Pembacokan di Tenggarong :Pelaku Dijerat Pasal 351 KUHP
Portalraya.com, KUTAI KARTANEGARA – Dipicu minuman keras seorang pria membacok kepala temannya sendiri saat sedang minum-minuman keras dirumahnya. Beruntung korban selamat karena ayah dan saudara tersangka melerainya. Seorang pria berinisial REP (32) ditangkap polisi setelah terlibat dalam perkelahian dengan temannya, S (29), yang mengakibatkan luka serius pada korban. Menurut Kapolres Kukar,AKBP Dody Surya Putra melalui…