Redaksi

images (2)

Menelusuri Jejak Sejarah Nama Samarinda: Delapan Versi yang Berbeda

Portalraya.com, Samarinda – Nama Samarinda telah menjadi bagian tak terpisahkan dari sejarah Kalimantan Timur (Kaltim). Namun, dari mana sebenarnya nama ini berasal? Sejumlah penelitian, termasuk yang dilakukan oleh Muhammad Sarip dan Nanda Puspita Sheilla dari Historia Kaltim, menemukan delapan versi asal-usul penamaan Samarinda. Berikut ini penjelasan mengenai masing-masing versi yang menawarkan pandangan beragam tentang toponimi…

Read More

Kalimantan Timur Luncurkan Program Penurunan Kemiskinan Ekstrem

Portalraya.com, Samarinda – Dinas Sosial Kalimantan Timur (Dinsos Kaltim) tengah menyiapkan strategi ambisius untuk menurunkan angka kemiskinan ekstrem di wilayahnya. Mengacu pada Peraturan Presiden Nomor 4 Tahun 2022, program ini menargetkan bantuan kepada 1.500 keluarga penerima manfaat (KPM) yang tersebar di berbagai kabupaten/kota. Saprudin Saida, Kepala Bidang Penanganan Fakir Miskin Dinsos Kaltim, menyatakan upaya ini…

Read More
IMG_20250120_221156

Wakil Ketua DPRD Kaltim: Sepak Bola Kaltim Berpotensi Besar

Portalraya.com, Samarinda – Sekolah Sepak Bola (SSB) Nahusam FA kembali menunjukkan kiprahnya sebagai pembina talenta muda berbakat di Kalimantan Timur (Kaltim). Prestasi gemilang yang diraih tim ini berhasil menarik perhatian Wakil Ketua II DPRD Kaltim, Ananda Emira Moeis atau akrab disapa Nanda. Dalam audiensi yang digelar di Kantor DPRD Kaltim, Nanda memberikan apresiasi atas keberhasilan…

Read More
IMG_20250120_220612

Mba Nanda Berikan Dukungan Penuh kepada SSB Nahusam FA

Portalraya.com, Balikpapan – Ananda Emira Moeis, S.Sn, yang akrab disapa Mba Nanda, politisi PDI Perjuangan Kalimantan Timur dan saat ini menjabat sebagai Wakil Ketua DPRD Provinsi Kalimantan Timur Periode 2024-2029, menerima audiensi dari Sekolah Sepak Bola (SSB) Nahusam FA di Kantor DPRD Provinsi Kalimantan Timur. Audiensi tersebut dilakukan untuk memberikan apresiasi sekaligus dukungan kepada tim…

Read More
IMG_20250120_215943

SSB Nahusam FA Raih Juara, Ananda Moeis: Kaltim Siap Menembus Sepak Bola Nasional!

Portalraya.com, Samarinda – Wakil Ketua DPRD Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim), Ananda Emira Moeis, memberikan apresiasi kepada Sekolah Sepak Bola (SSB) Nahusam FA yang berhasil menorehkan prestasi membanggakan. Politikus PDI Perjuangan yang akrab disapa Ananda itu menerima audiensi dari SSB Nahusam FA di Kantor DPRD Kaltim untuk mendukung langkah mereka ke kompetisi nasional. SSB Nahusam FA mencatatkan…

Read More
walikotasamarinda

BPJS Kesehatan Dinilai Membebani Daerah, Wali Kota Samarinda Minta Perubahan

Portalraya.com, Samarinda – Wali Kota Samarinda, Andi Harun, melontarkan kritik tajam terhadap sistem penagihan iuran BPJS Kesehatan dan Ketenagakerjaan. Ia menyebut mekanisme yang diterapkan selama ini tidak hanya membebani daerah, tetapi juga menciptakan ketidakpastian dalam perencanaan anggaran. “BPJS Kesehatan menggunakan estimasi kelahiran bayi sebagai dasar penagihan. Ini sama sekali tidak berbasis data riil dan akhirnya…

Read More
Penjabat-Gubernur-Sulbar-Akmal-Malik

Pemprov Kaltim Dorong UMKM Lokal Masuk Sektor Perhotelan

Portalraya.com, Samarinda – Pemerintah Provinsi Kalimantan Timur (Pemprov Kaltim) meluncurkan strategi baru untuk mengangkat sektor usaha mikro kecil menengah (UMKM) sebagai motor penggerak ekonomi lokal. Kali ini, hotel-hotel di Kaltim ditunjuk sebagai etalase bagi produk-produk unggulan UMKM. Penjabat (Pj) Gubernur Kaltim, Akmal Malik, menekankan pentingnya sinergi antara sektor perhotelan dan UMKM. Baginya, hotel bukan sekadar tempat…

Read More
IMG-20250120-WA0045

DPRD Kukar Desak Perusahaan Tambang JMB Perhatikan Keluhan Warga

portalraya.com, KUKAR – Anggota Komisi I DPRD Kutai Kartanegara (Kukar) menggelar Rapat Dengar Pendapat (RDP) atas respon keluhan masyarakat Desa Bhuana Jaya terkait atas penggunaaan lahan tambang yang sangat dekat dengan pemukiman warga. Rapat ini turut menghadirkan pihak perusahaan tambang Jembayan Muara Bara (JMB) yang beroperasi di Desa Bhuana Jaya, Kecamatan Tenggarong Seberang. Wakil Ketua…

Read More
IMG-20250120-WA0030

Setelah 3 Hari Pencarian Instensif, Bocah 7 Tahun Ditemukan Tak Bernyawa

portalraya.com, KUTAI KARTANEGARA – Setelah pencarian intensif selama tiga hari, bocah berusia 7 tahun berinisial M. Alfa Saka Sihar, ditemukan tak bernyawa di radius lima kilometer dari lokasi tenggelamnya, Pelabuhan Feri Desa Sanggulan, Kecamatan Sebulu, Kutai Kartanegara (Kukar), Senin (20/1/2025) pukul 14.10 WITA. Korban merupakan siswa kelas 1 SD yang tinggal di RT 5, Dusun…

Read More
IMG-20250120-WA0022

JMSI Balikpapan Resmikan Kantor Baru, Perkuat Transformasi Digital

Portalraya.com, BALIKPAPAN – Langkah strategis dilakukan Jaringan Media Siber Indonesia (JMSI) Kota Balikpapan dengan meresmikan kantor cabang baru di jalan Telagasari 1 No. 1, Kelurahan Telagasari, Kecamatan Balikpapan Kota, Kota Balikpapan. Momentum ini menjadi simbol penguatan peran JMSI dalam mendukung transformasi digital dan perkembangan media siber di Kota Minyak. Ketua JMSI Balikpapan, David Purba, menyampaikan…

Read More