
Kaltim Berhasil Menjaga Inflasi Terkendali Sepanjang Desember 2022, Bank Indonesia: Didorong Peningkatan Mamin dan Tembakau
Portalraya.com, Samarinda – Memasuki akhir tahun 2022, inflasi kian menimpa hampir di seluruh belahan dunia, terkhusus Indonesia. Namun, berdasarkan data dari Badan Pusat Statistik (BPS), Indeks Harga Konsumen (IHK) Kalimantan Timur atau Kaltim. Terkendali, berada di bawah inflasi nasional dan di bawah rata-rata histroris inflasi Desember pada tahun-tahun sebelumnya. Kepala Perwakilan Bank Indonesia (KPwBI) Kaltim,…