Maling Motor Diringkus Tim Aligator Polres Kukar

ayobaca.co, Tenggarong – Tim Aligator Polres Kutai Kartanegara Bersama Polsek Tenggarong sukses menangkap pelaku pencurian sepeda motor di wilayah Tenggarong. Galuh Candra Kartika (19) sebagai korban mengaku, pada hari kamis (24/10/2024)  Sepeda motor merk yamaha NMAX miliknya hilang saat terparkir di kontrakkan yang berada di jalan pesut gang 5, Kelurahan Timbau. Sementara teman korban Mochammad…

Read More

Pengurus PWI Kubar 2024 – 2027 Resmi Dikukuhkan

ayobaca.co, SENDAWAR – Ketua PWI Kaltim, Abdurrahman Amin resmi mengukuhkan pengurus Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Kabupaten Kutai Barat, pada Kamis, 31 Oktober 2024, di Ruang Serba Guna Aji Tutur Jelangkat, Komplek Kantor Bupati Kutai Barat, Sendawar. Pengukuhan ini dihadiri oleh Bupati FX Yapan, Anggota DPRD Kaltim Abdul Rahman Agus, Anggota DPRD Kutai Barat, Kadiskominfo Kubar…

Read More

Donor Darah HUT Humas Polri Ke-73, Wujud Nyata Kepedulian Polres Kutai Timur

Ayobaca.co, Kutai Timur – Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) Humas Polri yang ke-73, Polres Kutai Timur menggelar kegiatan bakti sosial Donor Darah di Gedung Auditorium Polres Kutai Timur dengan tujuan untuk membantu memenuhi kebutuhan darah di wilayah Kabupaten Kutai Timur dan meningkatkan kepedulian masyarakat terhadap aksi kemanusiaan. Selasa, 29 Oktober 2024 Kapolres Kutai…

Read More

Merasakan suasana berbeda sore ini, saat Jaringan Media Siber Indonesia (JMSI) Kalimantan Timur menggelar Deklarasi Damai Pilkada Kaltim 2024 di Teras

ayobaca.co, samarinda – Di bawah langit kota yang cerah, hadir Pemerintah Provinsi Kaltim, Bawaslu Kaltim, KPU Kaltim, TNI, Polri serta ratusan masyarakat yang hadir untuk menyuarakan harapan agar pesta demokrasi pada 27 November mendatang berlangsung aman, damai dan penuh kehangatan. Ketua JMSI Kaltim Mohammad Sukri dengan suara yang tegas dan mantap, memimpin deklarasi sembilan poin…

Read More

Kodam VI/Mlw Peringati Hari Sumpah Pemuda ke-96

ayobaca.co, Balikpapan – Dalam rangka memperingati Hari Sumpah Pemuda ke-96, Kodam VI/Mulawarman menyelenggarakan upacara dengan khidmat pada tanggal 28 Oktober 2024 di lapangan Makodam VI/Mulawarman. Upacara tersebut dihadiri oleh seluruh prajurit dan Pegawai Negeri Sipil untuk memberikan penghormatan atas perjuangan para Pemuda Indonesia yang bersatu merebut kemerdekaan bangsa. Dalam kesempatan ini, Irdam VI/Mulawarman, Brigjen TNI…

Read More

Kampanye di Loa Duri, Alif Turiadi Siap Umrohkan Imam dan Marbot Masjid di Kukar

ayobaca.co, KUKAR – Calon Wakil Bupati Kutai Kartanegara (Kukar), Alif Turiadi lakukan kampanye di Desa Loa Duri, Kecamatan Loa Janan. Kamis ( 24/10/2024). Dalam sambutannya, Alif Turiadi menyoroti terkait kurangnya perhatian terhadap kesejahteraan bagi imam masjid, marbot, dan guru-guru ngaji di Kabupaten Kukar. Mantan Legistlator DPRD Kukar 3 periode tersebut mengungkapkan, komitmennya untuk memberikan bantuan…

Read More

Diskusi Kepemiluan BADKO HMI Kaltimtara: Melangkah Menuju Pemilih yang Lebih Cerdas

Ayobaca.co, Tenggarong – Badan Koordinasi Himpunan Mahasiswa Islam Kalimantan Timur dan Kalimantan Utara (BADKO HMI Kaltimtara) menggelar diskusi kepemiluan pada Selasa, 22 Oktober 2024. Diskusi tersebut diadakan di Ruang Serba Guna PT MGRM Tenggarong, diikuti oleh puluhan peserta, termasuk mahasiswa, pelajar, dan pelaku Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM). Acara ini bertujuan mendorong pemilih cerdas…

Read More

Kampanye di Samboja, Alif Turiadi Komitmen Alokasikan 40% APBD Untuk Pembangunan Infrastruktur Tiap Kecamatan dan Desa

ayobaca.co, Kukar – Calon Wakil Bupati Kabupaten Kutai Kartanegara (Kukar) Alif Turiadi, menggelar kampanye yang penuh semangat di Kecamatan Samboja, pada Selasa (23/10/2024). Pada kunjungan tersebut, Alif Turiadi fokus pada isu pembangunan Pendidikan, Kesehatan serta pemerataan pembangunan infrastruktur. Dalam dialognya bersama warga Samboja, Alif menegaskan komitmennya untuk mengalokasikan 40% dari APBD Kabupaten Kukar, untuk pengembangan…

Read More

Operasi Berhasil : Ratusan Miras Ilegal Digagalkan di Perbatasan Sebatik

ayobaca.co, Nunukan, Kaltara – Satgas Pamtas Yonarmed 11 Kostrad terus menunjukkan komitmen kuat dalam menjaga perbatasan Indonesia-Malaysia. Kali ini, personel Pos Bukit Keramat berhasil menggagalkan penyelundupan 30 dus berisi 360 botol minuman keras (miras) ilegal merek Black Jack’s dan R&B Likeur dalam operasi sweeping kendaraan yang melintas di Desa Bambangan, Kecamatan Sebatik Barat, Kabupaten Nunukan,…

Read More

Hipmi Kukar Mendesak Penundaan Musda DPD KNPI hingga Usai Pilkada

ayobaca.co, Tenggarong – Sekretaris BPC Hipmi Kukar, Ramadhan mendesak agar pelaksanaan Musyawah Daerah (Musda) DPD KNPI Kukar diundur hingga pelaksanaan Pilkada selesai. Kata dia, kurang lebih satu bulan ke depan, Kukar akan melaksanakan kontestasi pemilihan bupati dan wakil bupati. Ia menyebut, jangan sampai pelaksanaan Musda yang mendekati Pilkada digunakan oleh salah satu Paslon untuk mendulang…

Read More